Slide 1

Berbagai macam moda pembelajaran

Slide 2

Literasi

Slide 3

Kegiatan Pramuka

Slide 4

Kerucut Pengalaman

Slide 5

Pembelajaran Aktif

Tampilkan postingan dengan label PMM. Tampilkan semua postingan
Tampilkan postingan dengan label PMM. Tampilkan semua postingan

Minggu, 24 Maret 2024

Informasi Seputar Bukti Dukung dalam Pengelolaan Kinerja untuk Guru dan Kepala Sekolah di PMM

Pengelolaan kinerja guru melalui Plattform Merdeka Mengajar mempunyai beberapa tahap, mulai dari perencanaan sasaran kerja, pelaksanaan dan penilaian. Namun selain itu juga ada beberapa variabel dalam penilaian kinerja seorang pegawai. Mulai dari praktik kinerja, pengembangan kompetensi, perilaku kerja, dan dokumen akuntabilitas seperti yang terdapat pada gambar di bawah ini.

Dokumen akuntablitas merupakan dokumen yang menunjukkan akuntabilitas pegawai dalam melakukan kinerja sesuai tugasnya. Dokumen akuntabilitas ini wajib dikumpulkan baik dari sisi guru maupun kepala sekolah. Untuk lebih jelasnya akan diuraikan di bawah ini.

Minggu, 03 Maret 2024

PANDUAN DAN CONTOH RUBRIK OBSERVASI KELAS UNTUK GURU DAN KEPALA SEKOLAH PADA PENGELOLAAN KINERJA DI PMM

Saat ini sesuai dengan timeline pengelolaan kinerja di PMM adalah waktu untuk melakukan observasi kelas. Maka guru maupun kepala sekolah seharusnya paham apa yang akan dilakukan dan apa saja yang perlu disiapkan. Maka tulisan ini akan membahas tentang persiapan yang perlu dilakukan oleh guru dan kepala sekolah. Kemudian juga pada bagian akhir tulisan ini terdapat 3 macam rubrik, yaitu ketika diskusi sebelum observasi, ketika observasi, dan setelah observasi yang dapat Bapak/Ibu Download.

Minggu, 21 Januari 2024

Jenis-Jenis Komunitas Belajar (Komunitas Belajar Dalam Sekolah, Komunitas Belajar Antar Sekolah, dan Komunitas Belajar Daring Melalui PMM)

Pada tulisan sebelumnya kita sudah membahas tentang bagaimana membangun dan melakssanakan komunitas belajar dalam sekolah. Maka pada tulisan ini kita akan membahas 2 jenis komunitas lainnya, yaitu komunitas belajar antar sekolah (yang dapat dilakukan dalam forum PKG, KKG/MGMP, KKS/MKKS, atau forum lainnya) dan komunitas belajar daring melalui platform merdeka mengajar. Untuk lebih jelasnya dapat kita lihat pada paparan di bawah ini.

Rabu, 10 Januari 2024

Panduan Teknis Fitur Pengelolaan Kinerja Guru untuk Atasan Melalui Plattform Merdeka Mengajar

Pengelolaan Kinerja pada PMM adalah alat bantu yang memudahkan Guru dan Kepala Sekolah untuk menentukan sasaran kinerja yang lebih kontekstual sesuai kebutuhan satuan pendidikan dan pengembangan karir guna peningkatan kualitas pembelajaran yang berpusat pada peserta didik. Fitur Pengelolaan Kinerja ini telah terintegrasi dengan layanan e-kinerja yang dikelola oleh Badan Kepegawaian Negara.

Minggu, 26 Februari 2023

STRATEGI SATUAN PENDIDIKAN DALAM PENERAPAN KURIKULUM MERDEKA SECARA MANDIRI TAHUN PELAJARAN 2023/2024

Saat ini sedang dilaksanakan pendaftaran Implementasi Kurikulum Merdeka untuk Tahun Ajaran 2023/2024 telah dibuka sejak Senin (6/2/2023) dan akan ditutup pada Jumat (31/3/2023). Maka setelah pendaftaran ini diharapkan satuan pendidikan harus memulai persiapan pelaksanaan kurikulum ini secara mandiri baik melalui Platform Merdeka Mengajar maupun melalui sosialisasi/IHT/Workshop berkaitan Kurikulum Merdeka.

Pilihan Implementasi Kurikulum Merdeka (IKM) yang ditawarkan oleh Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi (Kemendikbudristek) memberikan keleluasaan kepada satuan pendidikan untuk menentukan pilihan berdasarkan angket kesiapan IKM yang mengukur bagaimana kesiapan guru dan tenaga kependidikan dalam melaksanakan Kurikulum Merdeka. Pendaftaran sebagai pelakasana Kurikulum Merdeka dapat dilakukan melalui tautan : https://guru.kemdikbud.go.id/ dengan syarat kepala sekolah sudah mempunyai akun belajar.id, NPSN, dan SK Kepala Sekolah.